Sabtu, 21 Maret 2015

Manfaat Beras Kencur

Beras kencur merupakan minuman herbal tradisional yang berasal dari keturunan orang jawa. Beras kencur juga terkenal dengan jamu yang memang khas asal Indonesia bagian tengah. Seperti yang kita ketahui banyak manfaat yang terdapa pada jamu itu sendiri. Khususnya beras kencur yang menjadi jamuan favorit bagi penikmat minuman jamu.
Masyarakan pedesaan sangat menggemari ramuan jamu beras kencur ini. Tentu dengan alasan kandungan dan khasiatnya yang mampu membuat tubuh menjadi lebih sehat. Warisan resep turun temurun ini dapat menyegarkan tubuh, menambah stamina dan masih banyak lagi khasiat lainnya. Jamu beras kencur biasa dijual dalam bentuk minuman segar yang memiliki rasa manis dan pedas.



ALTERNATIVE TEXT

Kandungan dan nutrisi vitamin B mampu merangsang lambung untuk memberikan rasa lapar. Ini sangat cocok untuk anak-anak agar mendapatkan nutrisi dan perkembangan berat badan yang ideal.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar