Senin, 23 Maret 2015

Adab Pergaulan


            Adab pergaulan yaitu berwajah manis,lemah lembut,mendengar pembicaraan teman,sopan,tidak takabbur,diam ketika terjadi senda gurau,memaafkan kesalahan dan berlapang dada,tidak berbangga dengan kemegahan dan kekayaan,karena demikian akan menjatuhkannya  dari pandangan manusia(diaggap remeh) dan menyimpan rahasia sebab tiada berharga orang yang tidak bisa menyimpan rahasia.
            Berkata seorang Penyair
اذا مالمرءلم يحفظ ثالاثا
فبعه ولو بكف من رماد
وفاءللصديق وبذل مال
و كتمان السرائرفي الفئواد
            Apabila manusia tidak dapat menjaga tiga perkara
            Maka jual dia walau dengan segenggam debu
Yaitu menepati janji kawan,menyumbangkan harta
dan menyimpan rahasia di hati


Tidak ada komentar:

Posting Komentar